Melestarikan Budaya Betawi Melalui Pagelaran Festival Palang Pitung

[easingslider id=”964″] Dalam rangka melestarikan budaya betawi, Prodi Sastra Indonesia mengadakan Festival Palang Pintu setiap tahun sebagai bentuk produk mata kuliah Apresiasi Sastra yang diampu oleh Dr. Siti Gomo Attas. Festival ini diadakan dengan sangat meriah, dihadiri oleh dosen-dosen Prodi Sastra Indonesia, dan tak ketinggalan dihadiri pula oleh Mang Udin, panelis sekaligus Seniman Betawi. Festival … Continue reading Melestarikan Budaya Betawi Melalui Pagelaran Festival Palang Pitung